Selamat Datang Di Rumah Informasi Seputar Kesehatan, Info Unik, Gaya Hidup, Dan Teknologi Beserta Tips Dan Trik Bermanfaat

Merawat Bibir Sehat Dan Indah Secara Alami

  RN7      

Memiliki bibir indah dan sensual tentu menjadi idaman setiap orang untuk terlihat elegan. Namun sering kita tidak sadari ada beberapa hal yang bisa mempengaruhi ke eksotisan bibir indah yang telah kita rawat tersebut.

Bibir Indah Secara Alamiah

Berikut coba kita ulas mengenai perawatan bibir agar terlihat selalu indah namun tetap menjaga kesehatan bibir itu sendiri. Yuk kita simak.

1. Minum air mineral 2 liter per hari
Saat mengalami dehidrasi, bibir adalah bagian tubuh yang pertama sekali memberi petunjuk. Cukup dengan 2 liter air mineral rutin setiap hari dapat membantu mengatasi bibir kering akibat dehidrasi.

2. Konsumsi buah dan sayur
Buah dan sayur bisa membantu meningkatkan kadar vitamin dalam tubuh. Itu sangat berpengaruh pada kesehatan lapisan bibir.

3. Oleskan madu
Madu adalah kandungan utama dalam lipbalm. Mengoleskan madu pada bibir dapat menjaga kelembaban bibir. Pengolesan yang tepat sebaiknya dilakukan menjelang tidur.

4. Jangan minum alkohol
Mengkonsumsi alkohol dapat menyebabkan tubuh dehidrasi, dan itu sangat berpengaruh membuat bibir menjadi kering.

5. Berhenti merokok
Bahan kimia pada rokok dapat meninggalkan warna hitam pada bibir. Berhentilah merokok dari sekarang supaya bibir tetap sehat dan sensual.

logoblog

Kamu Baru Saja Membaca Merawat Bibir Sehat Dan Indah Secara Alami. Jangan Lupa Komentar Dan Share

Previous
« Prev Post

No comments:

Post a Comment

Terima kasih telah membaca ulasan-ulasan menarik yang kami sajikan, tinggalkan juga jejak kehadiran kamu di kolom komentar ya gaez. Bila ada kritik dan saran, sampaikan pada kami melalui menu layanan Contact Me. Kebijakan blog ini, tidak mengizinkan meninggalkan link aktif, dan tidak memperkenankan penggunaan kata-kata yang mengandung sara.